Minggu, 03 Mei 2015

Kue Lumpur Kentang

 Bahan bahan :

    500 gr terigu
    850 ml santai cair
    250 gr margarine, cairkan
    250 gr kentang. Kukus kentang lalu haluskan.
    4 butir telur ayam
    250 gr gula pasir
       ½ sdt garam
    ½ sdt vanili
    Kismis

Cara membuat Kue Lumpur :
Masukkan telur, gula, dan vanili ke dalam wadah atau baskom, aduk. lalu tambahkan kentang dan aduk kembali hingga rata.
Tambahkan terigu sedikit demi sedikit dan campurkan kembali hingga rata.
Masukkan santan, garam, dan margarine cair ke dalam adonan tersebut, dan campur kembali hingga rata.
Panaskan cetakan khusus untuk kue lumpur, dan olesi dengan margarine agar tidak lengket.
Setelah adonan panas, tuang pada cetakan dan kukus selama sekitar 2 menit.
Tambahkan kismis, ke atas kue lumpur, kukus lagi sekitar 2-3 menit.
Angkat, lalu sajikan selagi hangat.
 
selamat mencoba

Tidak ada komentar:

Posting Komentar